Berbagai Penyebab Napas Sering Sesak

Penyebab Napas Sering Sesak

Oksigen memegang peran penting bagi keseluruhan fungsi tubuh. Ketika suplai oksigen dalam tubuh berkurang, maka bisa berakibat fatal. Itulah mengapa seseorang yang memiliki masalah terkait pernapasan, biasanya meyediakan alat nebulizer di rumah. Alat ini merupakan seperangkat alat yang terdiri dari corong untuk dipasang pada hidung, mesin kompresor, selang penghubung, dan juga cangkir atau wadah khusus […]

Continue Reading