Mau Koneksi Wi-Fi Lebih Cepat? Simak Triknya di Sini!

kecepatan internet wifi

Berselancar di internet atau nonton serial televisi tanpa gangguan tentu merupakan impian semua pengguna internet rumah terbaik. Sayangnya, kecepatan internet bisa saja menurun ketika Wi-Fi dipakai oleh banyak perangkat pada waktu yang sama. Nah, supaya koneksi Wi-Fi lebih cepat biarpun sedang banyak pengguna, kamu bisa menerapkan beberapa trik di bawah ini. Dicoba, ya! Pindahkan posisi […]

Continue Reading

Tingkatkan Keamanan Jaringan Perusahaan dengan SD-WAN

jaringan nirkabel

Beberapa tahun terakhir, SD-WAN jadi pilihan utama banyak organisasi; terutama yang memiliki sebaran kantor cabang di berbagai kota. Hal ini didasari oleh sejumlah keunggulan utama jaringan telekomunikasi ini, seperti kapasitas bandwidth tinggi, manajemen jaringan terpusat, visibilitas jaringan, juga banyak tipe koneksi. Lebih dari itu, rupanya software-defined WAN juga dapat membantu perusahaan untuk tingkatkan keamanan jaringan. […]

Continue Reading

Manfaat Layanan Penyimpanan Berkas untuk Perusahaan

Di era digital seperti sekarang, penyimpanan dokumen memang sudah awam ditempatkan di cloud atau secara elektronik di internet. Hanya saja, ada beberapa industri bisnis yang tidak bisa sepenuhnya mengandalkan layanan cloud. Alih-alih, tetap membutuhkan jasa penyimpanan arsip offline. Jika bisnis Anda membutuhkan hal serupa, berikut adalah manfaat layanan penyimpanan berkas yang dapat perusahaan Anda peroleh: […]

Continue Reading